cover
Contact Name
Ahmad Kholiqul Amin
Contact Email
choliqamin@gmail.com
Phone
+6285648732677
Journal Mail Official
lppm@ikippgribojonegoro.ac.id
Editorial Address
Jalan Panglima Polim No.46 Bojonegoro
Location
Kab. bojonegoro,
Jawa timur
INDONESIA
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)
Published by IKIP PGRI BOJONEGORO
ISSN : 25811320     EISSN : 25812572     DOI : http://dx.doi.org/10.30734
The aim of this journal publication is to disseminate the conceptual thoughts or ideas that have been achieved in the area of community services. J-ABDIPAMAS, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of community services areas as follows: Community Services Training, Marketing, Appropriate Technology, Design; Community Empowerment, Social Access; Student Community Services; Education for Sustainable Development.
Articles 286 Documents
Pelatihan Sertifikasi Halal sebagai Strategi Membangun Kepercayaan Konsumen bagi Masyarakat Desa Gadingkulon, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang Esy Nur Aisyah; Maretha Ika Prajawati; Didik Wahyudi
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 4, No 2 (2020): Oktober 2020
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (232.018 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v4i2.1275

Abstract

This activity is motivated by the products of the Gadingkulon villagers who have low bargaining power, their lack of ability in packaging and selling products is also an obstacle. Besides, many business actors have not pocketed and are not sufficiently knowledgeable about halal certification from MUI for the products they produce, so they will find it difficult to market their products to souvenir centers, supermarkets, and other markets. Guaranteed halal products through halal product certificates will provide comfort, safety, safety, and certainty of the availability of halal products for people in consuming and using halal products and can increase added value for business actors to produce and sell halal products. Therefore, they need to be equipped with knowledge and training on halal certification steaming. This service activity consists of 4 stages, namely preparation, meeting, training, and monitoring and evaluation. The community service activities carried out in Gading Kulon Village, Dau District, Malang Regency are going well. The result of community service activities is that people who have joint products with the Halal Center of UIN Maulana Malik Ibrahim Malang help meet and identify all the requirements needed and will then be bridged by the Halal Center of UIN Maulana Malik Ibrahim Malang until the issuance of halal certificates.
Penyuluhan dan Edukasi Perilaku Hidup Bersih dan Sehat sebagai Langkah Pencegahan COVID 19 Asman Sadino; Faradila Destriani; Hikmah Fauziah; Shofwa Meilani; Susi Hartini
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 5, No 2 (2021): Oktober 2021
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.104 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v5i2.1483

Abstract

ABSTRACTThe impact of health and education caused by the outbreak of the Corona Virus (Covid-19) has an impact on society, especially children. The purpose of this community service activity is to provide knowledge and abilities to SPS PAUD Darussalam students in Tambakbaya Village in anticipating the prevention of the spread of COVID-19 through good and correct hand washing movements. The results of community service that have been carried out show that students are very enthusiastic and active in discussions in participating in counseling about clean and healthy living behavior. The students are also very enthusiastic and can work well together, and can practice washing hands with soap and running water as a step to prevent the spread of COVID-19 at the individual, family and environmental levels. This socialization has great benefits in raising awareness for children in the prevention of harmful organisms such as viruses, bacteria, and fungi as the source of a disease.Keywords: PAUD, PHBS, Hand Washing, Corona Virus Prevention ABSTRAKDampak kesehatan dan pendidikan yang disebabkan oleh adanya wabah Virus Corona (Covid-19) memberikan pengaruh terhadap masyarakat khususnya anak-anak. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pengetahuan dan kemampuan kepada siswa SPS PAUD Darussalam Desa Tambakbaya dalam mengantisipasi pencegahan penyebaran COVID-19 melalui gerakan mencuci tangan yang baik dan benar. Hasil pengabdian masyarakat yang telah dilakukan menjukkan bahwa siswa sangat bersemangat dan aktif diskusi dalam mengikuti penyuluhan tentang perilaku hidup bersih dan sehat. Para siswa juga sangat antusias dan dapat bekerjasama dengan baik, serta dapat mempraktikkan mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir sebagai langkah untuk mencegah penyebaran COVID-19 ditingkat individu, keluarga dan lingkungan. Sosialisasi ini memiliki manfaat besar dalam menimbulkan kesadaran bagi anak dalam pencegahan dari organisme berbahaya seperti virus, bakteri, maupun jamur sebagai sumber suatu penyakit.Kata Kunci: PAUD, PHBS, Cuci Tangan, Pencegahan Virus corona 
Penerapan data antropometri siswa dalam perancangan tempat berwhudu di SDIT ATH Thaariq – 2 Dumai Fitra Fitra; Desyanti Desyanti; Mustazihim Suhaidi
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 4, No 1 (2020): April 2020
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (421.57 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v4i1.609

Abstract

ABSTRACTSDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai is one of the integrated Islamic elementary schools in the city of Dumai, has a vision of realizing a generation of Qur'ani, Islamic civilized, intelligent, achievers, towards a global-minded human being. SDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai accustoms their students to perform prayers in congregation and duha prayers every day, practice Islamic etiquette such as eating and drinking courtesy, courtesy at the toilet, courtesy to old parents, procedures for taking wudhu correctly and memorization of Juz Amma. To take whudu still use the water closet (WC) that available in each class with a size of 2m x 1m and the school still provides 1 faucet so that when student take wudhu they have to queue. The initial observations of the position of the faucets in the WC were not appropriate with the anthropometry of the students of SDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai. So we need a place of Wudhu that can meet the needs when taking wudhu by making a place of wudhu with the position of the tap in appropriate with the average anthropometric data of students of SDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai. The results of wudhu place design with the application of anthropomteri data are the height of the faucet from the floor is 79.25 cm, the width of the distance between the faucets is 50 cm and the body distance to the faucet is 30.80 cm Keywords: Anthropometry, SDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai, Wudhu ABSTRAKSDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai merupakan salah satu sekolah dasar islam terpadu yang ada di Kota Dumai, memiliki visi mewujudkan generasi Qur’ani, beradab islami, cerdas, berprestasi, menuju insan berwawasan global. SDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai membiasakan  siswa-siswinya untuk melaksanakan sholat berjama’ah dan sholat dhuha setiap hari, mengamalkan adab – adab islami seperti adab makan dan minum, adab ke WC, adab kepada oarang tua, tata cara mengambil wudhu yang benar  serta hafalan – hafalan Juz Amma. Untuk pengambilan whudu masih menggunakan water closet (WC) yang tersedia di setiap kelas dengan ukuran 2m x 1m dan sekolah masih menyediakan 1 kran sehingga pada saat pengambilan air wudhu siswa - siswi harus mengantri. Hasil pengamatan awal posisi kran yang ada di WC belum sesuai dengan antropometri siswa-siswi SDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai. Maka diperlukan tempat wudhu yang bisa memenuhi kebutuhan saat pengambilan air wudhu tersebut dengan membuat tempat wudhu yang posisi krannya sesuai rata-rata data antropometri siswa - siswi SDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai. Hasil perancangan tempat berwudhu dengan penerapan data antropomteri adalah tinggi kran dari lantai adalah 79,25 cm, lebar jarak antara kran adalah 50 cm dan jarak tubuh ke kran adalah 30,80 cm. Kata kunci: Antropometri, SDIT ATH-THAARIQ 2 Muhammadiyah Dumai, Wudhu.
Pengembangan Jiwa Kewirausahaan melalui Kreativitas dan Inovasi Siswa SMA Negeri 1 Indralaya Selatan Ogan Ilir Ninin Non Ayu Salmah; Nisa' Ulul Mafra; Reina Damayanti
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 3, No 2 (2019): Oktober
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (119.161 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v3i2.336

Abstract

Entrepreneurial spirit can be developed for school students from elementary, to college students. Students can create and innovate by aiming for market share starting from their own schools then develop more broadly. One of school at Indralaya understands that students need to be equipped with entrepreneurial spirit that is SMAN 1 South Indralaya Ogan Ilir Regency. This community service activities is aimed to develop the student’s entrepreneurial spirit of SMAN 1 Indralaya and defining efforts that have the potential to be developed by students of SMAN 1 Indralaya by utilizing their resources. The form of community service activities is counseling with a mechanism 1) presentation to students about the material of creativity, innovation and entrepreneurship 2) question and answer about the material that has been delivered. Participants showed their active participation in this stage which was shown by the spirit of discussion in groups so as to produce business proposals that were in accordance with the regional potential and community needs.Keywords: entrepreneurship, creativity, innovationABSTRAK Jiwa wirausaha dapat dikembangkan kepada siswa sekolah mulai dari tingkat dasar hingga mahasiwa di perguruan tinggi. Siswa dapat  berkreasi dan berinovasi dengan membidik pangsa pasar mulai dari sekolahnya sendiri kemudian berkembang lebih luas. Salah satu sekolah di Indralaya memahami bahwa siswa perlu dibekali jiwa berwirausaha adalah SMAN 1 Indralaya Selatan Kabupaten Ogan Ilir. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk mengembangkan jiwa  kewirausahaan Siswa SMAN 1 Indralaya dan mendefinisikan usaha yang memiliki potensi  untuk dikembangkan siswa SMAN 1 Indralaya dengan memanfaatkan sumber daya yang dimiliki. Bentuk kegiatan pengabdian masyarakat adalah penyuluhan dengan mekanisme 1)presentasi kepada siswa mengenai materi kreativitas, inovasi dan kewirausahaan 2)tanya jawab mengenai materi yang telah disampaikan. Peserta menunjukkan keaktifan dalam mengikuti tahap ini yang ditunjukkan dengan semangat berdiskusi dalam kelompok sehingga menghasilkan usulan usaha yang sesuai dengan potensi daerah dan kebutuhan masyarakat.  Kata kunci : kewirausahaan, kreativitas, inovasi
Pelatihan Penggunaan Aplikasi M-Write sebagai Upaya Meningkatkan Kemampuan Menulis dan Literasi Digital Siswa Wahyu Kyestiati Sumarno; Hendrik Furqon; Ali Shodikin; Nur Imro’atus Solikha; Novandi Kevin Pratama; Didan Rizky Adha
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 6, No 2 (2022): Oktober 2022
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1521.522 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v6i2.2683

Abstract

ABSTRACTWriting skills and digital literacy are still important skills needed today. However, often the lack of these two skills is still found. Therefore, the handling of the low level of these two skills needs to be addressed immediately. M-Write is a digital application that facilitates the writing process for beginners by involving students' metacognition skills and a process-genre-oriented writing approach with the help of problematized scaffolding that can be accessed via websites or smartphones. The purpose of this training activity for using the M-Write application is as an effort to improve students' writing skills and digital literacy at SMP Muhammadiyah 6 Pucuk. The methods used include discussion and equality of perceptions, preparation and reproduction of training modules, preparation of assessment instruments, training and assistance in the use of practice-based M-Write applications, and report preparation. This training was attended by 41 students in 7th and 8th grades. The results show that the use of the M-Write application provides a good change for students in improving their writing and digital literacy skills. The use of the M-Write application is expected to continue to be used by schools to support learning that applies writing learning, such as Indonesian and English lessons. Keywords: writing skills, digital literacy, M-Write, writing application ABSTRAKKemampuan menulis dan literasi digital masih menjadi kemampuan penting yang dibutuhkan saat ini. Namun seringkali rendahnya kedua kemampuan dan keterampilan ini masih banyak ditemukan. Oleh karena itu, penanganan akan rendahnya kedua kemampuan dan keterampilan ini perlu untuk segera ditangani. M-Write merupakan salah satu aplikasi digital yang memfasilitasi proses menulis bagi pemula dengan melibatkan kemampuan metakognisi siswa dan pendekatan process-genre-oriented writing berbantuan problematized scaffolding yang dapat diakses melalui website maupun smartphone. Tujuan kegiatan pelatihan penggunaan aplikasi M-Write ini adalah sebagai upaya meningkatkan kemampuan menulis dan literasi digital siswa di SMP Muhammadiyah 6 Pucuk. Metode yang digunakan meliputi diskusi dan penyamaan presepsi, penyusunan dan perbanyakan modul pelatihan, penyusunan instrumen penilaian, pelatihan dan pendampingan penggunaan aplikasi M-Write berbasis praktik, dan penyusunan laporan. Pelatihan ini diikuti oleh 41 siswa kelas 7 dan kelas 8. Hasil pelatihan ini menunjukkan bahwa penggunaan aplikasi M-Write memberikan perubahan yang  yang baik kepada siswa dalam meningkatkan kemampuan menulis dan literasi digital mereka. Penggunaan aplikasi M-Write ini diharapkan dapat dilanjutkan untuk digunakan oleh sekolah untuk menunjang pembelajaran-pembelajaran yang menerapkan pembelajaran menulis, seperti pelajaran bahasa Indonesia dan bahasa Inggris. Kata Kunci: kemampuan menulis, literasi digital, M-Write, aplikasi menulis
Antisipasi Kelangkaan APD dan Masker dengan Memberdayakan Masyarakat Terdampak Pandemi COVID-19 Fitrotun Niswah; Eva Hany Fanida; Suci Megawati; Meirinawati Meirinawati; Indah Prabawati
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 5, No 1 (2021): APRIL 2021
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1052.207 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v5i1.1282

Abstract

The pandemic (Covid-19) has had a major impact in all aspects of people's lives. The front guard in dealing with Covid-19 is health workers, health workers have a strategic role to help the number of cases of the spread of the Covid-19 virus and of course medical workers are the most at high risk, but in fact many medical personnel have been confirmed positive for Covid-19 because they are infected by patients and many health workers also complained about the lack of personal protective equipment (APD) as more patients continued. Through community empowerment victims of layoffs due to the Covid-19 pandemic, they have contributed to the manufacture of several types of APD, namely cloth masks and gowns (hazmat suits). 1200 cloth mask products will be given to the public through Unesa Media Partners (SS Radio, Jawa Pos, Surya, radar, Kompas) and Unesa strategic partners (BPN, Polda, Kodam, Kejati), for 200 allcover gowns (hazmat suits). Packages will be given to Covid 19 referral hospitals. This empowerment is also useful to encourage these partners to have entrepreneurship skills and household financial management. Pandemi (Covid-19) memberikan dampak besar dalam segala aspek kehidupan masyarakat. Garda terdepan menangani Covid-19 adalah tenaga kesehatan, tenaga kesehatan mempunyai peran strategis untuk membantu banyaknya kasus penyebaran virus covid 19 dan tentu saja petugas medis adalah yang paling beresiko tinggi, namun kenyataannya banyak tenaga medis yang terkonfirmasi positif Covid-19 karena tertular dari pasien dan banyak pula petugas kesehatan mengeluhkan kurangnya alat perllindungan diri (APD) seiring terus bertambahnya pasien. Melalui pemberdayaan masyarakat korban PHK akibat pandemi Covid-19 memberikan sumbangsih pembuatan beberapa dari jenis APD yaitu masker kain dan gown allcover (baju hazmat). Produk masker kain sebanyak 1200 lembar akan diberikan kepada masyarakat melalui Media Partner Unesa (Radio SS, Jawa Pos, Surya, radar, Kompas) dan Mitra strategis Unesa (BPN, Polda, Kodam, Kejati), untuk gown allcover (baju hazmat) sebanyak 200 paket akan diberikan kepada rumah sakit rujukan Covid 19. Pemberdayaan ini juga bermanfaat untuk mendorong mitra tersebut memiliki keahlian enterpreneurship dan manajemen keuangan rumah tangga.
PEMANFAATAN MEDIA PEMBELAJARAN GEOBOARD DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA KELILING DAN LUAS BANGUN SEGI EMPAT DAN SEGITIGA DI SD NEGERI 1 DESA TEMU KECAMATAN KANOR KABUPATEN BOJONEGORO TAHUN 2017 Novi Mayasari; Nelly Indriastuti P; Dwi Erna Novianti; Ari indriani; Ali Noeruddin
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 1, No 1 (2017): Oktober
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (633.428 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v1i1.82

Abstract

Mathematics Learning in elementary Schools tends to be difficult to understand about getting up flat. Based on the result of interviews with teachers at SD Negeri 1 Temu Kanor Bojonegoro obtained. The results of student achievement is still below the average value of KKM is ≤70. Therefore more innovative learning media. One of the innovative learning media is Geoboard.Media learning Geoboard is a rigid board that can be used in the learning of class. IV Geometry. This pocked board is simply made of thin wood and then dipak (dipines) in the field.These spikes are arranged so that they are neatly arraged and shaped like square units. The goal of this training is to help students learn mathematics in a fun way so as to create high interest to learn math from an early age. The method of implementation in this community service program is by training method directly to fourth-grade students of elementary school. The result of this training is improvement of student achievement result which can be seen from the average value obtained is ≥70 and the increase of student interest so that more enthusiastic in studying the material of geometry in flat field especially on the subject of searching the circumference and the area of building rectangle and triangle in SD Negeri 1 Temu kanor bojonegoro.Keywords : Media learning geoboard, Learning math.ABSTRAKPembelajaran matematika di sekolah dasar cenderung sulit untuk memahami tentang bangun datar. Berdasarkan hasil wawancara dengan guru di SD Negeri 1 Temu kec Kanor Bojonegoro diperoleh hasil prestasi belajar siswa masih dibawah rata-rata nilai kkm yaitu ≤70.Oleh karena itu diperlukan media pembelajaran yang lebih inovatif. Salah satu media pembelajaran yang inovatif adalah GeoBoard. Media Pembelaaran Geoboard adalah suatu papan berpaku yang dapat digunakan dalam pembelajaran geometri kelas IV. Papan berpaku ini secara sederhana terbuat dari kayu tipis kemudian dipak (dipines) pada bidangnya. Paku-paku (pines) ini disusun sedemikian sehingga tersusun secara rapi dan berbentuk seperti persegi satuan. Tujuan yang ingin dicapai dari pelatihan ini adalah membantu siswa belajar matematika dengan cara yang menyenangkan sehingga tercipta minat-minat yang tinggi untuk belajar matematika sejak usia dini. Metode pelaksanaan pada program pengabdian masyarakat ini yaitu dengan metode pelatihan secara langsung kepada siswa kelas IV Sekolah Dasar. Hasil dari pelatihan ini adalah adanya peningkatan hasil prestasi belajar siswa yang bisa dilihat dari nilai rata-rata yang diperoleh adalah ≥70 dan adanya peningkatan minat siswa sehingga lebih antusias dalam memepelajari materi geometri pada bidang datar khusunya pada pokok bahasan mencari keliling dan luas bangun segi empat dan segitiga di SD Negeri 1 temu kanor Bojonegoro.Kata Kunci: Media Pembelajaran Geoboard, Pembelajaran matematika.
Optimalisasi Penggunaan Digital Marketing Melalui Sosial Media dan E-Commerce pada Industri Kecil Menengah di Desa Kingkang, Kabupaten Klaten Suranto Suranto; Dhany Efita Sari; Sabar Narimo; Titik Ulfatun; Rochman Hadi Mustofa; Joko Suwandi; Muhammad Fahmi Johan Syah; Surya Jatmika; Tri Nur Wahyudi; Mohammad Chairil Asmawan; Yovi Annang Setiyawan; Habil Azhar Hendawan
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 6, No 1 (2022): April 2022
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (635.776 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v6i1.2473

Abstract

ABSTRACTSmall and Medium Industries (SMIs) have an important role in realizing community development and welfare. In the current Industry 4.0 era, SMIs are required to keep up with technological developments, including SMIs players who must be able to use digital media as the main support for their business success. To support SMIs in optimizing the use of digital marketing, it is necessary to have effective assistance activities. The community service activities are in partnership with the assisted SMIs in Kingkang Village, Wonosari, Klaten. These activities focus on assisting SMIs in increasing promotion and sales through digital media business accounts, namely Instagram and Shopee e-commerce. The method used is to provide direct assistance in creating and managing business accounts. The assistance was done for one month with 13 sessions. The results of this program show that 100% of SMIs in Kingkang Village have had an Instagram business account and 70% of them have a Shopee account. SMIs are proven to have understood the use and management of these two digital media as promotion and sales media. Furthermore, SMIs felt the improvement in skills in how to use various features on Instagram and Shopee. Suggestions after these assistance activities are the need for follow-up activities with continuous guidance in using digital marketing effectively and optimally so it can support marketing activities and increase sales of SMIs’ businesses.Keywords: digital marketing, small and medium industries, Instagram for Business, Shopee.ABSTRAKIndustri Kecil Menengah (IKM) memiliki peran penting dalam mewujudkan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat. Di era Industri 4.0 saat ini, IKM dituntut untuk terus mengikuti perkembangan teknologi, diantaranya pelaku IKM di mana mereka harus bisa memanfaatkan media digital sebagai pendukung utama kesuksesan usahanya. Untuk menunjang IKM dalam optimalisasi penggunaan digital marketing, maka diperlukan adanya kegiatan pendampingan yang efektif. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bermitra dengan IKM binaan yang ada di Desa Kingkang, Wonosari, Klaten. Kegiatan ini berfokus pada pendampingan IKM dalam peningkatan promosi dan penjualan melalui akun bisnis media digital yaitu Instagram dan e-commerce Shopee. Metode yang digunakan yaitu dengan memberikan pendampingan langsung pembuatan dan pengelolaan akun bisnis. Pendampingan dilakukan selama satu bulan dengan 13 sesi. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa 100% IKM di Desa Kingkang telah memiliki akun bisnis Instagram dan 70% memiliki akun Shopee. IKM terbukti sudah memahami penggunaan dan pengelolaan kedua media digital tersebut sebagai media promosi dan penjualan. Selain itu, IKM merasakan adanya peningkatan keterampilan tentang cara penggunaan berbagai fitur di Instagram dan Shopee. Saran setelah kegiatan pendampingan adalah perlunya kegiatan tindak lanjut dengan pembinaan berkelanjutan di dalam menggunakan pemasaran digital secara efektif dan optimal sehingga dapat mendukung kegiatan pemasaran dan meningkatkan penjualan usaha IKM.Kata Kunci : digital marketing, industri kecil menengah, Instagram Bisnis, Shopee.
Pelatihan Pembuatan Sabun Cuci Tangan Cair untuk Pencegahan Penularan COVID-19 di Desa Matang Teupah Makhroji Makhroji; Hasby Hasby; Nursamsu Nursamsu
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 4, No 2 (2020): Oktober 2020
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (158.697 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v4i2.1216

Abstract

ABSTRACTAceh Tamiang Regency is one of the districts in Aceh Province that was affected by the Covid-19 pandemic. The data shows that there are residents of Aceh Tamiang Regency who have been positively infected with this virus. Therefore, one way to prevent the spread of Covid-19 is by washing your hands using running water and soap. The purpose of this activity is to provide outreach to PKK members in Matang Teupah Village, Aceh Tamiang to prevent the spread of Covid-19. Activities carried out by providing training in making liquid hand washing soap for the community, especially members of the PKK Bina Mufakat. It is hoped that from this activity, members of the PKK Bina Mufakata Matang Teupah Village can become village representatives to socialize ways to prevent the spread of Covid-19 to the surrounding community. This activity is also expected to be able to create business opportunities for PKK members and the community. Activities are carried out in 6 (six) stages which include (1) Survey; (2) Identification of potential beneficiaries; (3) Soap Making Test and Organoleptic Test (4) Socialization; (5) Soap Making skills training; (6) Monitoring and Evaluation. This hand-washing soap making training has improved the skills of the community, especially participants in activities amid the Covid-19 pandemic. The results of the evaluation and monitoring show that members of the PKK Bina Mufakat have contributed to socializing healthy living by diligently washing their hands with soap as an effort to prevent Covid-19 from themselves, their families, and the community.Keywords: Training, Liquid Hand Soap, Covid-19ABSTRAKKabupaten Aceh Tamiang merupakan salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Aceh yang terkena dampak wabah Covid-19. Data menunjukan bahwa ada warga Kabupaten Aceh Tamiang yang telah positif terinfeksi virus ini. Maka dari itu, salah satu yaitu dengan mencuci tangan menggunakan air mengalir dan sabun. Tujuan kegiatan ini yaitu memberikan sosialisasi kepada ibu-ibu PKK yang di Desa Matang Teupah Kecamatan Bendahara Aceh Tamiang untuk mencegah penyebaran Covid-19. Kegiatan dilakukan dengan memberikan pelatihan pembuatan sabun cuci tangan cair bagi masyarakat khususnya Ibu-ibu PKK Bina Mufakat. Diharapkan dari kegiatan ini, Ibu-Ibu PKK Bina Mufakata Desa Matang Teupah dapat menjadi perwakilan desa untuk mensosialisasikan cara pencegahan penyebaran Covid-19 ke masyarakat sekitar. Kegiatan ini juga diharapkan mampu menciptakan peluang usaha bagi anggota ibu-ibu PKK maupun masyarakat. Kegiatan dilakukan melalui 6 (enam) tahapan yang meliputi (1) Survey; (2) Identifikasi calon penerima manfaat; (3) Uji Pembuatan Sabun dan Uji Organoleptik (4) Sosialisasi; (5)Pelatihan keterampilan Pembuatan Sabun; (6) Monotoring dan Evaluasi. Pelatihan pembuatan sabun cuci tangan ini telah meningkatkan keterampilan masyarakat khususnya peserta kegiatan ditengah pandemi Covid-19. Hasil evaluasi dan monitoring menunjukkan Ibu-ibu PKK Bina Mufakat telah berkontribusi melakukan sosialisasi hidup sehat dengan rajin mencuci tangan dengan sabun sebagai upaya pencegahan Covid-19 baik dari diri sendiri, keluarga, dan masyarakat. Kata kunci: Pelatihan, Sabun Cuci Tangan Cair, Covid-19Akim M. (2013). Efektivitas Hand Sanitizer Dibanding Mencuci Tangan Memakai Sabun dalam Menjaga Kebersihan Tangan pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2012. Skripsi diterbitkan. Medan: Universitas Sumatera Utara. Chaudhary, N.K., Chaudhary, N., Dahal, M., Guragain, B., Rai, S., Chaudhary, R., dkk. (2020) Fighting the SARS CoV-2 (COVID-19) Pandemic with Soap. Preprints 2020, 2020050060 Dimpudus, S.A., Yamlean P. V.Y., dan Yudistira, A. (2017). Formulasi sediaan sabun cair antiseptik ekstrak etanol bunga pacar air (Impatiens balsamina L.) dan uji efektivitasnya terhadap bakteri Staphylococcus aureus secara In Vitro. PHARMACON Jurnal Ilmiah Farmasi – UNSRAT. 6 (3): 208-215 Hasby, H., Mauliza, M., & Mastura, M. (2019). Pemanfaatan Tanaman Obat Sebagai Pencegahan Penyakit Degeneratif. JPPM (Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat), 3(1), 55-61. Info Covid-19 Aceh. 22 Agustus 2020. Diakses dari https://covid19.acehprov.go.id/. Ganda-Putra, G.P., Wartini, N.M., Wrasiati, L.P. dan Yoga, I.W.G.S. (2017). Penerapan teknologi pembuatan sabun aroma terapi dari minyak kelapa pada KET “Wiguna Mekar” Di Desa Angkah Kecamatan Selemadeg Barat Kabupaten Tabanan. Buletin Udayana Mengabdi. 16 (3), 385-390Silitonga, F.S., khoirunnisa, F., dan Ramdhani, E.P. (2020). Pelatihan Identifikasi Boraks Dan Formalin Pada Makanan Di Kelurahan Tanjung Ayun Sakti. J-Abdipamas, 4 (1): 57-67. SNI. (1996). Standar Mutu Sabun Cair Cair. Jakarta: Dewan Standarisasi Nasional.Worldometers. Info Coronavirus Cases. 22 Agustus 2020.. Diakses dari https://www.worldometers.info/coronavirus//country/indonesia/.
Pelatihan Statistik Menggunakan Aplikasi SPSS untuk Peningkatan Keterampilan Karya Ilmiah Guru Sekolah Dasar di Kabupaten Bangkalan zainal Arifin; Rendra Sakbana Kusuma
J-ABDIPAMAS (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Vol 5, No 2 (2021): Oktober 2021
Publisher : IKIP PGRI Bojonegoro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (306.129 KB) | DOI: 10.30734/j-abdipamas.v5i2.1454

Abstract

The problem faced by elementary school teachers in Bangkalan district is the lack of teacher productivity in producing scientific papers. Teachers are unproductive in making scientific papers due to a lack of understanding of research methodologies and mastery of SPSS applications that can help processing data with statistical techniques, but making research is very important to fulfill the obligations of teachers as professional educators, especially in increasing ranks. This is what underlies the implementation of the implementation of community service activities packaged in the form of statistical training which includes activities: 1) identification of problems 2) Flow of Training Activities 3) Program preparation 4) Program training. The result of this service is that the participants understand the concept of making scientific works and are skilled in carrying out statistical analysis to improve the quality of the profession and develop the quantity of scientific works. Simple research that can produce scientific articles. he implementation of service for elementary school teachers in Bangkalan Regency can be concluded to be successful until the training stage in analyzing research data using the SPSS application and being able to read the output results from the use of the SPSS application.  Keywords: Training, SPSS Application, Statistics ABSTRAKPermasalahan yang dihadapi oleh guru SD di kabupaten Bangkalan adalah kurangnya produktifitas guru dalam menghasilkan karya ilmiah. Tidak produktifnya guru membuat karya ilmiah disebabkan kurangnya pemahaman tentang metodologi penelitian dan penguasaan aplikasi SPSS yang dapat membantu mengolah data penelitian dengan menggunakan teknik statistik, padahal membuat penelitian sangat penting untuk memenuhi kewajiban guru sebagai tenaga pendidik profesional utamanya dalam mengajukan kenaikan pangkat. Hal inilah yang mendasari pelaksanaan Pelaksanaan kegiatan abdimas dikemas dalam bentuk pelatihan statistik yang meliputi kegiatan: 1) identifikasi masalah 2) Alur Kegiatan Pelatihan 3) Persiapan Program 4) Pelatihan Program. Hasil dari pengabdian ini adalah peserta memahami konsep pembuatan karya ilmiah dan trampil dalam melakukan analisis statistik untuk pengembangan profesi dan pentingnya peningkatan kualitas maupun kuantitas pengembangan karya ilmiah. Penelitian sederhana yang dapat menghasilkan artikel ilmiah. Pelaksanaan pengabdian untuk guru-guru SD di Kabupaten Bangkalan dapat disimpulkan berhasil sampai tahap pelatihan menganalisis data penelitian dengan menggunakan aplikasi SPSS dan dapat membaca hasil output dari hasil penggunaan aplikasi SPSS.  Kata Kunci: Pelatihan, Aplikasi SPSS, Statistik

Page 4 of 29 | Total Record : 286