Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI

Pengembangan Media Pembelajaran Video Pada Mata Pelajaran Instalasi Penerangan Listrik Kelas XI TKL Fitra, Idil; Muskhir, Mukhlidi
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 6 No. 1 (2022): April 2022
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (640.918 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk berupa media pembelajaran video pada mata pelajaran instalasi penerangan listrik yang valid, praktis dan efektif sesuai dengan kurikulum 2013 yang diterapkan di SMK N 2 Lubuk Basung. Subjek penelitian yaitu media pembelajaran video kelas XI TKL di SMK. Jenis metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dengan menggunakan model pengembangan 4-D (four-D). Model pengembangan 4-D mempunyai empat tahap dalam pengembangannya, yaitu tahap pendefinisian (define), tahap perancangan (design), tahap pengembangan (develop), dan tahap penyebaran (disseminate). Hasil penenelitian yang diperoleh dari validitas media video pembelajaran yang diisi oleh 2 orang ahli materi dan 2 orang ahli media. Berdasarkan uji oleh tim validator ahli materi diperoleh nilai validasi rata-rata 0,90 dengan kategori valid, sedangkan hasil yang diperoleh dari penilaian validasi media adalah 0,91 dengan kategori valid. Uji Praktikalitas yang diisi oleh 2 guru memperoleh tingkat pencapaian rata-rata 90,6% dengan kategori sangat praktis, dan oleh siswa memperoleh tingkat pencapaian rata-rata 88,27% dengan kategori praktis. Uji efektivitas terdiri dari delapan orang siswa yang meliputi post-test memperoleh tingkat pencapaian 88% dengan kategori sangat efektif. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran video pada mata pelajaran instalasi penerangan adalah valid, praktis, dan efektif.
Co-Authors Ade Fitri Rahmadani Adrian Adrian Afif Rahman Riyanda Afriansyah Afriansyah Agariadne Dwinggo Samala Aidil Alfajri Ambiyar, Ambiyar Antoni Hilman Ashabul Khairi Asmar Yulastri Aswardi Aswardi Budi Syahri Candra, Oriza Decky Antony Kifta Dedi Setiawan Dedy Irfan Della Daphiza Eddis Syahputra Pane Efmi Maiyana Elfizon Bustami Elfizon Elfizon Erita Astrid Ey Afif Habibie Fadhilah Fadhilah - Fadhilah Fadhilah Fadhilah Fadhilah Fadila Rahma Ghoer Fadillah, Rahmat Fanny Rahmasari Febri Prasetya Firmansyah Putra Fitra, Idil Ganefri Ganefri . Geovanne Farell Giatman Giatman Gustina Bupatri Hafiz Elmi Hambali Hambali Hambali Hambali Hansi Efendi Hansi Effendi Hariyadi, Hariyadi Hasan Maksum Hastuti Hastuti Hazmi Sidiq Hendri Hendri Husnur Ridha A.M Karmila Suryani Latifah Annisa Lika Jafnihirda Lili Suryati M. Giatman M. Giatman Mhd Safiq Adzkia Mimi Yupelmi Muhammad Gunalan Muhammad Nur Muhammad Raihanu Shafwan Muhammad Rais Latif Mukhaiyar, Riki Muldi Yuhendri Murni Astuti Muslim Muslim Niken Sawitri Nizwardi Jalinus Novendra, Rizki Novi Hendri Adi Nurhasan Syah Okta Veza Oktarina, Rahmi Putra, Syaflan Sandi Harta Rahmat Fadillah Rahmat, Roni Eka Rama, Alzet Refdinal Retia Utari Reza Aulia Rahman Rezi Elsya Putra Rezi Ricky Maulana Risfendra, Risfendra Ronal Hasiholan Hrp Roni Eka Rahmat Said Thaha Ghafara Simatupang, Wakhinuddin Simatupang, Wakhinuddin Sri Zulfia Novrita Stephen Billet Suyono Suyono Syaflan Sandi Harta Putra Syahril Syamsuarnis Taali Taali Wakhimuddin Simatupang Wiwik Gusnita Yanto, Doni Tri Putra Yeka Hendriyani Yudha Fiandra Yuzia Eka Putri