Claim Missing Document
Check
Articles

Found 23 Documents
Search

Urgensi Orang Tua dalam Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19 bagi Siswa RA Risa Alfiyah Ulfa; Asfahani Asfahani; Nurul Aini
Absorbent Mind: Journal of Psychology and Child Development Vol 1 No 02 (2021): Psychology and Child Development
Publisher : Institut Agama Islam Sunan Giri Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (96.987 KB) | DOI: 10.37680/absorbent_mind.v1i02.849

Abstract

There are many methods that can be implemented to continue learning even in the state of the Covid-19 pandemic, one of which is learning with an online system, the role of parents is very important so that it can be said to be a benchmark in the success of learning in this pandemic. This research uses qualitative methods with data collection techniques in the form of interviews, observation and documentation. This study uses data analysis techniques with reduction, presentation and drawing conclusions. Based on the results of data analysis, it can be concluded that (1) During the Covid-19 pandemic, learning at RA Muslimat NU 072 Lembah continued using an online system, (2) In this learning system the role of parents was needed by children, (3) There are various obstacles that parents feel when assisting their children in the learning process with an online system.
Model Pendampingan Penyelenggaraan Kelompok Bermain Holistik & Integratif Terza Travelancya; Asfahani Asfahani
Absorbent Mind: Journal of Psychology and Child Development Vol 2 No 01 (2022): Psychology and Child Development
Publisher : Institut Agama Islam Sunan Giri Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37680/absorbent_mind.v2i01.1420

Abstract

Holistic and integrative early childhood education began to be discoursed by the government at the end of 2008. All types of stimulation for children and related agencies that have been developing and fostering PAUD institutions will be managed in a complete system of administrators. Various visible influences include: if the parenting pattern applied by parents to their children is not appropriate, it will undoubtedly affect their development. The purpose of this study was to determine the model for assisting the implementation of holistic and integrative play groups. The research method used is a qualitative descriptive approach. The research subject is 1 (one) person as a manager because the manager in the Mutiara Learning Group is only one person, 2 (two) tutors because the chosen one is a teacher who holds children aged between 2 - 3 years and 5 (five) parents chosen guardian. The results of the research area in implementing holistic and integrative playgroups, the services provided to children are more comprehensive and involve various parties or authorized institutions. The institutions, managers, educators, and parents have a vital role. The Play Group process in AUD (early childhood) socialization activities is a forum. Its managers and educators have carried out their tasks well by spreading learning methods similar to methods outside of school, learning with nature, and using technology or media methods.
Efektifitas Metode Bagdadiyah dalam Pembelajaran Membaca Al-Qur’an siswa SMP : The Effectiveness of the Bagdadiyah Method in Reading Learning Al-Qur'an students of SMP Asfahani Asfahani; Ibnu Hajar Ibnu
Global Education Journal Vol. 1 No. 1 (2023): Global Education Journal (GEJ)
Publisher : Civiliza Publishing, Indonesia.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (445.847 KB)

Abstract

Learning to read the Qur'an is the source of all Islamic teachings covering all aspects of human life. One of the fundamental problems is the objective condition of Muslims today, which is blindness in learning to read the Qur'an, which shows decreased achievement; this needs to be addressed immediately. This study aimed to determine the effectiveness of the bagdadiyah method in learning the Qur'an at SMP Ma'rif 1 Ponorago. This research method uses a qualitative approach. However, the data obtained varies, which is influenced by the data collection techniques. Qualitative data can assist in describing the program implementation process, while quantitative data in the form of numbers will assist in defining the frequency of information obtained. In addition, both data are needed in the analysis process. The results of his research, namely the Effectiveness of the Bagdadiyah Method in Al-Qur'an Learning at SMP Ma'rif 1 Ponorago, are also very high. This is seen from four things: spelling hijaiyah letters, pronouncing makharijul letters, knowing shifatul letters, and fluency in reading hijaiyah letters.
Community Assistance in Utilizing Sharia-Based Digital Banking Anton Priyo Nugroho; Asfahani Asfahani; Fitrah Sugiarto; Sufyati HS; Agus Setiono; Zohaib Hassan Sain
Amalee: Indonesian Journal of Community Research and Engagement Vol 4 No 2 (2023): Amalee: Indonesian Journal of Community Research and Engagement
Publisher : LP2M INSURI Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37680/amalee.v4i2.2948

Abstract

As one of the industries engaged in the business and financial sector, banks are certainly required to keep abreast of developments by advances in technology and information. The application of digitalization in the banking industry, especially Sharia Banking, is expected to create speed, convenience, flexibility, and convenience in non-cash transactions in society. This service activity aims to educate the public regarding the benefits and advantages of Sharia Digital Banking products and non-cash transactions. The participatory community empowerment method uses the Participatory Rural Appraisal (PRA) model. As a result of this activity, the public will receive new and accurate information on the use of Digital Banking products and be careful in non-cash transactions to avoid various financial crimes and increase public perception and knowledge of the development of Islamic Financial Literacy.
Digital Transformation in Islamic Da'wah: Uncovering the Dynamics of 21st Century Communication Muhammad Rifat*; Ilham Ilham; Bayani Bayani; Asfahani Asfahani
JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah Vol 8, No 3 (2023): Juni, socio-economics, community law, cultural history and social issues
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jimps.v8i3.26243

Abstract

The main objective of this research is to understand how digital transformation has changed the paradigm and strategy of Islamic da'wah and its impact on the spread and acceptance of religious messages. This research method uses a qualitative approach by collecting data through interviews, observation, and documentation. The results of this study provide a strong foundation for the development of Islamic da'wah in the digital era. By understanding the dynamics of communication that occur and the challenges faced, da'wah activists, social media practitioners, and the Muslim community can wisely utilize the potential of digital technology to increase the effectiveness of da'wah, strengthen bonds with audiences, and convey religious messages that are relevant and have a positive impact amid the ongoing digital transformation. So, this research provides a better understanding of digital transformation in Islamic da'wah and communication dynamics in the 21st century.
The Effect of Smartphone Uses and Parenting Style on the Honest Character and Responsibility of Elementary School Students Ayi Abdurahman; Kartini Marzuki; M. Daud Yahya; Asfahani Asfahani; Endah Andriani Pratiwi; Ketlin Aprijane Adam
Jurnal Prima Edukasia Vol 11, No 2 (2023): July 2023
Publisher : Asosiasi Dosen PGSD dan Dikdas Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jpe.v11i2.60987

Abstract

This study aims to analyze the effect of parenting and smartphone use on the honest and responsible attitude of Tipar Public Elementary School students. This study used a quantitative method with a survey method to investigate the relationship between smartphone use, parenting style, and the development of honest character and responsibility among elementary school students. Questionnaires were employed to collect data. The participants in this study were elementary school students. Tipar Elementary School will be chosen as a representative sample, and the sample size will be calculated based on statistical considerations and power analysis. The collected data were examined using relevant statistical techniques. This study reveals that parenting style positively affected students' honest and responsible attitudes by 26.3%. Smartphone use positively affects students' open and accountable attitudes by 24.0%. Parenting style has a positive effect on smartphone use, amounted 19.1%. Parenting parents and smartphones positively influence the honest and responsible mood of Tipar Public Elementary School students, 34.9%, and other factors influence the remaining 66.1%. As a result, the more positive parents' attitudes toward their children, the more honest and responsible students become. The greater students use smartphones, the better their open mindset and responsibility. Similarly, the better the parenting style and the usage of smartphones, the better students’ honesty and responsibility. In contrast, the more severe the parenting style and the use of smartphones, the lower the students' open thinking and responsibility would be.
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM MEWUJUDKAN DESA EDUKASI DIGITAL DI ERA TEKNOLOGI Alfiana Alfiana; Listiana Sri Mulatsih; Sulastri Kakaly; Rinovian Rais; Liza Husnita; Asfahani Asfahani
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2023): Volume 4 Nomor 4 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i4.18698

Abstract

Tujuan pengabdian ini untuk memberdayakan masyarakat desa dengan keterampilan dan pengetahuan tentang teknologi digital, membantu masyarakat desa bertahan dalam era teknologi, juga mendorong pertumbuhan dan pembangunan berkelanjutan di tingkat lokal. Pelaksanaan pengabdian masyarakat ini menggunakan metode Participatory Action Research (PAR). Metode PAR memerlukan keterlibatan aktif dari pihak terkait agar dapat menganalisis kegiatan yang sedang berlangsung. Aspek kegiatan yang dilakukan meliputi pengumpulan data, penyuluhan serta pelatihan, dan evaluasi. Hasil pengabdiannya yaitu program ini berhasil meningkatkan literasi digital, menghubungkan pendidikan dengan pengembangan ekonomi, dan mendorong kolaborasi lintas sektor. Hasilnya adalah masyarakat desa yang lebih percaya diri dalam mengadopsi teknologi digital untuk memperbaiki kualitas hidup dan menciptakan peluang ekonomi yang lebih maju.
PEMBERDAYAAN PROGRAM PELATIHAN BUMDES DALAM MENGEMBANGKAN PEREKONOMIAN DESA Achmad Zahruddin; Rito Cipta Sigitta Hariyono; Fadilah Falah Syifa; Syarifah Wahyuni Al Syarief; Asfahani Asfahani
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2023): Volume 4 Nomor 4 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i4.19258

Abstract

Tujuan dari pengabdian ini yaitu untuk menguraikan pemberdayaan program pelatihan BUMDes dalam mengembangkan perekonomian desa di Desa Baturaja. Metode penelitian yang digunakan untuk pengembangan Program Pelatihan Keterampilan pengelolaan BUMDes di Desa Baturaja adalah pendekatan Participatory Action Research (PAR). Pendekatan ini melibatkan partisipasi aktif pengelola BUMDes dan pemangku kepentingan dalam perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi program. Teknik pengumpulan data mencakup wawancara, survei, dan observasi, sedangkan data yang dikumpulkan akan dianalisis secara konkrit dengan pengkodean data dan penyusunan naratif untuk mengidentifikasi masalah dan solusi yang relevan. Hasil pengabdian ini yaitu dengan memberikan pemberdayaan melalui program pelatihan yang sesuai dan berfokus pada kebutuhan nyata BUMDes, pengabdian ini memiliki potensi untuk memberikan manfaat yang signifikan bagi perekonomian desa. Jadi disimpulkan bahwa dengan adanya program pelatihan BUMDes ini memberikan wawasan yang berharga tentang pentingnya investasi dalam pemberdayaan BUMDes untuk pertumbuhan ekonomi desa. Dengan pengabdian ini membuka jendela menuju pemahaman yang lebih baik tentang bagaimana pelatihan BUMDes dapat membawa perubahan positif yang signifikan dalam perekonomian desa.
OPTIMALISASI TAMAN WISATA KELURAHAN DI KOTA GRESIK DALAM MENATA LINGKUNGAN YANG MENARIK Eva Desembrianita; Zulharman Zulharman; Adi Masliardi; Asfahani Asfahani; Achmad Abdul Azis
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2023): Volume 4 Nomor 4 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i4.19321

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi potensi dan peluang untuk mengoptimalkan taman-taman wisata kelurahan di Kota Gresik sebagai bagian dari upaya meningkatkan kualitas lingkungan perkotaan. Metode yang diterapkan pada pengabdian masyarakat kali ini menggunakan ABCD (Asset Based Community Development) memprioritaskan hal-hal berharga yang dimiliki oleh kelurahan atau dikenal dengan pendekatan berbasis aset. Teknik pengumpulan data mencakup wawancara, survei, dan observasi, sedangkan data yang dikumpulkan akan dianalisis secara kualitatif dengan pengkodean data dan penyusunan naratif untuk mengidentifikasi masalah dan solusi yang relevan. Hasil pengabdian ini yaitu ini memberikan pandangan yang komprehensif tentang tantangan dan peluang dalam optimalisasi taman wisata kelurahan di Kota Gresik. Dengan pemeliharaan yang lebih baik, keterlibatan aktif masyarakat, pengembangan kreatif, dan pengelolaan yang terkoordinasi, taman-taman ini memiliki potensi untuk menjadi aset yang berharga dalam menjaga kualitas lingkungan perkotaan yang menarik dan berdaya tarik bagi penduduk dan wisatawan. Jadi disimpulkan bahwa taman wisata kelurahan memiliki peran yang penting dalam penataan lingkungan perkotaan yang menarik dan berkelanjutan.
MENGURANGI KETIMPANGAN SOSIAL MELALUI PROGRAM BANTUAN PENDIDIKAN BAGI ANAK-ANAK KURANG MAMPU I Ketut Sukarma; Tungga Bhimadi Karyasa; Hasim Hasim; Asfahani Asfahani; Achmad Abdul Azis
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2023): Volume 4 Nomor 4 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i4.19682

Abstract

Ketimpangan sosial merupakan salah satu tantangan utama yang dihadapi oleh banyak negara di dunia, termasuk di dalamnya ketimpangan pendidikan. Tujuan kegiatan adalah untuk menyelidiki dan mengatasi permasalahan yang melingkupi ketimpangan sosial dalam pendidikan. Metode pelaksanaan pengabdian masyarakat ini menerapkan metode Participatory Action Research (PAR). Kegiatan pengabdian masyarakat dilaksanakan pada bulan Agustus sampai September 2023 dengan sasaran kelompok anak putus sekolah di wilayah Kelurahan Pagutan Kec. Mataram, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat. Dari penelitian pengabdian ini telah menghasilkan serangkaian temuan yang signifikan dalam upaya mengurangi ketimpangan sosial dalam akses pendidikan bagi anak-anak kurang mampu. Salah satu temuan kunci adalah bahwa program bantuan pendidikan yang dirancang khusus untuk kelompok sasaran ini secara efektif meningkatkan partisipasi mereka dalam pendidikan. Jadi program ini berhasil membuka pintu kesempatan bagi anak-anak yang sebelumnya menghadapi hambatan-hambatan signifikan. Mereka tidak hanya mendapatkan akses pendidikan yang lebih baik, tetapi juga mengalami peningkatan prestasi akademik dan perkembangan pribadi yang kuat.