Claim Missing Document
Check
Articles

ANTESEDEN LOYALITAS MEREK PADA PERUSAHAAN TOKOPEDIA.COM Sarah Yulinar Adiputri; I Made Wardana
E-Jurnal Manajemen Vol 8 No 9 (2019)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (272.645 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2019.v08.i09.p04

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meneliti pengaruh komunikasi merek, citra merek dan kepercayaan merek terhadap loyalitas merek. Penelitian ini dilakukan terhadap pengguna Tokopedia.com di Kabupaten Badung dan Kota Denpasar. Sampel penelitian adalah sebanyak 85 responden. Kuisioner menjadi sarana pengumpulan data pada penelitian ini. Teknik pengolahan data dalam penelitian ini adalah Partial Least Squares (PLS). Berdasarkan hasil pengolahan data diketahui bahwa komunikasi merek memiliki pengaruh yang positif signifikan terhadap citra merek. Komunikasi merek tidak memiliki pengaruh terhadap kepercayan merek. Citra merek memiliki pengaruh yang positif signifikan terhadap kepercayaan merek. Kepercayaan merek memiliki pengaruh yang positif signifikan terhadap loyalitas merek. Kata kunci: komunikasi merek, citra merek, kepercayaan merek, loyalitas merek.
Pengaruh Ketidakpuasan dan Sikap Mengeluh terhadap Perilaku Mengeluh Pengguan Mobil Suzuki di Kota Denpasar I Gede Eka Sumanjaya Putra; I Made Wardana
E-Jurnal Manajemen Vol 3 No 9 (2014)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (424.147 KB)

Abstract

The purpose of this study was to determine the influence of dissatisfaction and complaining attitude toward complaining user behavior Suzuki car in Denpasar. This study used a qualitative research using surveys and questionnaires to 105 respondents. It was found that dissatisfaction is a positive and significant effect on the behavior of users complaining Suzuki car in Denpasar and complaining attitude positive and significant effect on the behavior of users complaining Suzuki car in Denpasar. Attitude complained become dominant variables that affect the behavior of users complaining Suzuki car in Denpasar.   Keywords : Dissatisfaction, Complaining Attitude, Complaining Behavior
PENGARUH PROMOSI DAN KEMASAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN YANG DIMEDIASI OLEH BRAND AWARENESS (Studi pada konsumen Bali Square Pie di Kabupaten Badung) Febe Vanesamay Jayadi; I Made Wardana
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 12 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i12.p10

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh promosi dan kemasan terhadap keputusan pembelian, pengaruh promosi dan kemasan terhadap brand awareness, pengaruh brand awareness terhadap keputusan pembelian, serta peran brand awareness memediasi pengaruh promosi dan kemasan terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini dilaksanakan kepada pelanggan Bali Square Pie. Sampel yang digunakan yakni 100 responden dengan metode purposive sampling. Data didapatkan melalui pendistribusian kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis jalur melalui SPSS. Hasil mengindikasikan promosi dan kemasan berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian, promosi dan kemasan berpengaruh positif signifikan terhadap brand awareness, brand awareness berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian, serta brand awareness memediasi pengaruh promosi dan kemasan terhadap keputusan pembelian. Guna meningkatkan keputusan pembelian kosumen Bali Square Pie di Kabupaten Badung, Bali, pegusaha dapat terus berinovasi, mengutamakan keunggulan promosi, kemasan, dan keberhasilan brand awareness. Kata Kunci: promosi, kemasan, keputusan pembelian, brand awareness
PENGARUH PENGALAMAN TERHADAP NIAT MENGGUNAKAN KEMBALI DENGAN KEPERCAYAAN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (STUDI PADA KONSUMEN GRABFOOD DI KOTA DENPASAR) Maytri Kiara Saraswathi; I Made Wardana
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 11 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i11.p03

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh pengalaman terhadap niat menggunakan kembali yang dimediasi oleh kepercayaan pada konsumen GrabFood. Penelitian dilakukan pada masyarakat di Kota Denpasar dengan sampel berjumlah 100 responden yang ditentukan menggunakan purposive sampling. Data dikumpulkan melalui kuesioner dan dianalisis menggunakan teknik analisis jalur dan uji Sobel. Hasil dari penelitian ini telah menunjukkan bahwa pengalaman berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap niat menggunakan kembali. Pengalaman berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepercayaan. Kepercayaan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap niat menggunakan kembali. Kepercayaan secara signifikan memediasi pengaruh pengalaman terhadap niat menggunakan kembali. Implikasi dari penelitian ini dapat dijadikan pertimbangan bagi manajemen Grab dalam pengambilan keputusan guna meningkatkan kinerja pada layanan GrabFood. Kata kunci: niat menggunakan kembali; pengalaman; kepercayaan.
PENGARUH PENGALAMAN BELANJA ONLINE, KEPUASAN PELANGGAN, DAN ADJUSTED EXPECTION TERHADAP NIAT MEMBELI KEMBALI MELALUI TRAVELOKA Ni Made Maya Devi Theresia Theresia; I Made Wardana
E-Jurnal Manajemen Vol 8 No 8 (2019)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.259 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2019.v08.i08.p07

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengalaman belanja online, kepuasan pelanggan, dan adjusted expectations terhadap niat membeli kembali. Penelitian ini dilakukan pada Traveloka dengan sampel sebanyak 96 milenial yang berdomisili di Kabupaten Badung dan Kota Denpasar, dengan metode non probability sampling khususnya purposive sampling. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah PLS (Partial Least Square). Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa pengalaman belanja online berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan, semakin baik pengalaman belanja secara online yang didapat oleh pelanggan maka kepuasan pelanggan akan semakin meningkat. Pengalaman belanja online tidak berpengaruh signifikan terhadap adjusted expectations. Kepuasan pelanggan berpengaruh signifikan terhadap adjusted expectations, semakin tinggi tingkat kepuasan maka adjusted expectations juga akan semakin meningkat. Kepuasan pelanggan dan adjusted expectations berpengaruh signifikan terhadap niat membeli kembali. Kata kunci : pengalaman, kepuasan, adjusted expectations, niat membeli kembali.
ELEMEN ELEMEN BRAND EQUITY YANG MEMBEDAKAN PRODUK OLAHRAGA MEREK ADIDAS DENGAN NIKE DI KOTA DENPASAR Kadek Tresna Widiananta; Made Wardana
E-Jurnal Manajemen Vol 5 No 9 (2016)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (421.589 KB)

Abstract

The purpose of this study was to determine the difference in Brand Equity’s elements on brand Adidas with Nike in Denpasar. The population in this study are all people in Denpasar who use the product brand Adidas and Nike. The samples that used in this study is 100. The sampling technique which used was purposive sampling. Methods of data collection in this research is participant observation. The method which used is different T test with SPSS 21.0 for windows. Results showed that there are significant difference between the three elements of Brand Equity from Adidas and Nike.They are brand awareness, brand association, perceived quality, but the brand loyalty shown no significant difference.
PENGARUH PENDEKATAN SAINTIFIK BERBASIS ASESMEN PORTOFOLIO TERHADAP HASIL BELAJAR KETERAMPILAN IPS SISWA DENGAN MENGONTROL SIKAP SOSIAL SISWA KELAS IV SD GUGUS VII KECAMATAN DENPASAR BARAT I Made Wardana .; Drs. I Gusti Agung Oka Negara,S.Pd. M.Ke .; Drs. I Wayan Sujana,S.Pd, M.Pd .
MIMBAR PGSD Undiksha Vol. 3 No. 1 (2015)
Publisher : Universitas Pendidikan Ganesha

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jjpgsd.v3i1.5153

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan yang signifikan hasil belajar keterampilan IPS antara kelompok siswa dibelajarkan melalui pendekatan saintifik dan kelompok siswa yang dibelajarkan melalui pendekatan saintifik berbasis asesmen portofolio dengan mengontrol sikap sosial pada siswa kelas IV SD Gugus VII Kecamatan Denpasar Barat.Jenis penelitian ini merupakan Penelitian Eksperimen Semu (Quasi Experiment). Desain eksperimen yang digunakan adalah Nonequivalent Control Group Desaign. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Gugus VII Kecamatan Denpasar Barat yang terdapat 8 sekolah dasar. Total pupulasinya adalah 610 siswa. Penentuan sampel dilakukan dengan teknik random sampling sehingga diperoleh 2 sekolah yaitu sekolah kontrol dan sekolah eksperimen. Penyetaraan sampel dilakukan dengan sistem matching sehingga diperoleh 30 siswa kelompok kontrol dan 30 siswa kelompok eksperimen. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan rubrik penilaian untuk hasil belajar keterampilan IPS, dan kuisioner untuk sikap sosial. Data dianalisis menggunakan analisis kovarian satu jalur. Berdasarkan hasil analisis data menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan hasil belajar keterampilan IPS antara kelompok siswa dibelajarkan melalui pendekatan saintifik dan kelompok siswa yang dibelajarkan melalui pendekatan saintifik berbasis asesmen portofolio dengan mengontrol sikap sosial pada siswa kelas IV SD Gugus VII Kecamatan Denpasar Barat. Hal ini dibuktikan dari perolehan Fhitung = 7,294 > Ftabel (01;57), (0,05) = 4,020 dan analisis determinasi menunjukkan bahwa 2,1% hasil belajar keterampilan IPS dipengaruhi oleh sikap sosial. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh pendekatan saintifik berbasis asesmen portofolio terhadap hasil belajar keterampilan IPS dengan mengontrol sikap sosial siswa kelas IV SD Gugus VII Kecamatan Denpasar Barat. Kata Kunci : pendekatan saintifik, asesmen portofolio, hasil belajar keterampilan ips, sikap sosial Abstract This study aims to find out the significant difference of learning result of social skill between student group who was teached with scientific approach and the student group who was teached with scientific approach based on assestment portofolio by control of social attitude at the student grade IV of elementary school of cluster VII subdistrict of west Denpasar. This research type is quasy experiment. Experiment design has been applied was noneqivalent control group design. Population in this study was the fourth grade student of elementary school of cluster VII of subdistrict of west Denpasar that consist of 8 elementary school. Population were 651 students. Determination of sample was conducted by random sampling technique so that it obtained 2 school that are control and experiment school. Equivalence of sample was conducted with matching system so that obtained 30 students as control group and 30 students as experiment group. Data collection in this stude was used by that are assestment rubric for learning result of social science skill and questioner for social attitude. Data was analyzed by using one way of covariant analysis. The result of data analysis showed that there was significant differenced the result of social science skill between student group who was teached with scientific approach and the student group who teached with scientific approach based on assestment portofolio by control the fourth grade student’s social attitude of elementary school of cluster VII of subdistrict of west Denpasar. It was proved from Fcalculate = 7,294 and Ftable (01;57), (0,05) = 4,020 thus Fcalculate = 7,294 > Ftable = 4,020 and the determination analysis show that 2,1% learning result of social science skill is effected by student’s social attitude. Based on it hence can be concluded that there was significant effect of scientific approach based on assesment portofolio toward learning result of social science skill by control the fourth grade student’s social attitude of elementary school of cluster VII of subdistrict of west Denpasar. keyword : scienctific approach, assesment portofolio, learning result of social science skill, social attitude.
Pengaruh Perceived Ease Of Use Dan Perceived Enjoyment Terhadap Customer Satisfaction Dan Repurchase Intention Made Ayu Swari Oktarini; I Made Wardana
INOBIS: Jurnal Inovasi Bisnis dan Manajemen Indonesia Vol. 1 No. 2 (2018): INOBIS: Jurnal Inovasi Bisnis dan Manajemen Indonesia - Edisi Maret 2018
Publisher : Forum Inovasi Bisnis dan Manajemen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (717.301 KB) | DOI: 10.31842/jurnal-inobis.v1i2.32

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Perceived Ease Of Use Dan Perceived Enjoyment Terhadap Customer Satisfaction Dan Repurchase Intention. Di samping itu penelitian ini juga menguji peran mediasi Customer Satisfaction hubungan antara Perceived Ease Of Use Dan Perceived Enjoyment Terhadap Repurchase Intention. Penelitian ini dilakukan pada pengguna jasa travel online T di Bali dengan jumlah sampel sebanyak 150 sampel. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner. Data dianalisis dengan menggunakan pendekatan analisis jalur, dan peran mediasi diuji dengan formula Sobel. Penelitian menemukan bahwa variabel perceived ease of use dan perceived enjoyment berpengaruh positif dan signifikan terhadap customer satisfaction. Variabel perceived ease of use, perceived enjoyment dan customer satisfaction berpengaruh positif dan signifikan terhadap repurchase intention. Penelitian membuktikan semua hipotesis terbukti dan customer satisfaction secara signifikan memediasi pengaruh perceived ease of use dan perceived enjoyment terhadap repurchase intention.
Strategi Pembangunan Provinsi Bali: Perspektif Pertumbuhan Berimbang Berdasarkan PDRB Tahun 2013-2017 I Made Wardana
Jurnal Manajemen dan Bisnis Indonesia Vol 5 No 2 (2018): Jurnal Manajemen Bisnis Indonesia - Edisi Februari 2018
Publisher : Forum Manajemen Indonesia (FMI)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31843/jmbi.v5i2.160

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi pembangunan Provinsi Bali menuju pembangunan yang berimbang (Balance Growth). Konsep Balance Growth dalam konteks pembangunan Provinsi Bali dimaksudkan adalah pembangunan yang semakin berimbang baik dalam arti daerah maupun sektoral untuk mewujudkan ke berimbangan kesejahteraan masyarakat. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang bersumber dari Bappeda Provinsi Bali dan Badan Pusat Statistik, tentang Produk Domestik Regional Bruto Provinsi Bali, Tahun 2017. Metode analisis menggunakan Matrikss BCG (Boston Consulting Group) dan Tipologi Klassen. Berdasarkan analisis Matrikss BCG terdapat empat kabupaten/kota terletak pada kuadran Star, yaitu Kabupaten Badung, Kabupaten Gianyar, Kabupaten Buleleng dan, Kota Denpasar. Demikian pula ada lima kabupaten yang terletak pada kuadran Dog yaitu Kabupaten Jembrana, Kabupaten Tabanan, Kabupaten Klungkung, Kabupaten Bangli dan, Kabupaten Karangasem. Tidak ada kabupaten/kota terletak pada kuadran Question Mark dan kuadran Cash Cow. Dengan demikian strategi pengembangan daerah agar tetap eksis pada kuadran Star maka sektor pariwisata menjadi sektor yang mendapatkan prioritas dalam menumbuhkan PDRB. Pariwisata Daerah Bali adalah berbasis pada Budaya Bali, maka sektor pertanian juga secara simultan akan memberikan dukungan terhadap pertumbuhan PDRB masing-masing kabupaten/kota. Kabupaten pada kuadran Dog dapat menempuh strategi pengembangan sektor pertanian yang didukung sektor pariwisata. Rekomendasi yang dapat diberikan dalam membangun keseimbangan pertumbuhan dan kontribusi Kabupaten/kota terhadap PDRB Bali adalah mendistribusikan PMDN dan PMA ke seluruh kabupaten/Kota lebih merata. Kata Kunci : Strategi Pembangunan Berimbang (Balance Growth), Ketertinggalan Relatif, Matriks BCG.
PERAN BRAND IMAGE MEMEDIASI PENGARUH CELEBRITY ENDORSER TERHADAP REPURCHASE INTENTION Ni Putu Dellya Febrianda Melzica; I Made Wardana
E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana VOLUME.11.NO.09.TAHUN.2022
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EEB.2022.v11.i09.p06

Abstract

Celebrity endorsers are one of the factors that influence a person's intention to buy or reuse (repurchase intention) a product or service. The use of celebrity endorsers in promotions can increase repurchase intention. This study wants to explain the role of brand image in mediating celebrity endorsers on repurchase intention. This research was conducted in Denpasar City involving 80 respondents. The data collection method used is purposive sampling. Data was collected by distributing questionnaires containing statements related to celebrity endorser variables, brand image and repurchase intention. Furthermore, the data from the questionnaire collection was processed using validity and reliability tests to determine the feasibility and consistency of indicators in the questionnaire. In addition to validity and reliability tests, other tests were conducted, namely path analysis and Sobel test. The results showed that celebrity endorser had a positive and significant effect on repurchase intention. Meanwhile, brand image has a positive and significant effect on repurchase intention. So it can be said that to increase repurchase intention, it can be done by increasing the use of celebrity endorsers and growing a good brand image.
Co-Authors Agung Ari Priyantika Agus Daging Ahmad Sirojut Tholibin Alit Devi Laksmi Alit Suryani Anak Agung Sagung Mas Evy Aprillianty Cokorda Pramartha Desak Made Indah Paramitha Sari Drs. I Gusti Agung Oka Negara,S.Pd. M.Ke . Febe Vanesamay Jayadi Gede Bayu Rahantha I Gde Adnyana Sudibya I Gede Eka Sumanjaya Putra I Gede Riana I Gede Teguh Esa Widhiarta I Gst. A. Kt. Gd. Suasana I Gusti Ayu Dewi Adnyani I Gusti Ayu Ketut Giantari I Gusti Ayu Putu Utami Mayastuti I Gusti Ayu Swari Pradnyani I Gusti Bagus Krisna Saputra I Kadek Leon Saputra I Ketut Nurcahya I Ketut Rahyuda I Komang Lowis Siwandana I Made Surya Prayoga I Made Surya Prayoga I Nengah Aryana I Putu Gde Sukaatmadja I Wayan Mahendra Putra AN I Wayan Sujana I.B Koman Suarmaja Ida Ayu Putu Dian Savitri Ida Bagus Made Juniartha Iwan Trisna Jaya Jerry Risnandar Saktinegara Kadek Tresna Widiananta Kadek Yoga Aditya Krismawintari, N.P.D. Made Ayu Swari Oktarini Made Dwi Listyandari Made Pradnyan Permana Usadi Made Surya Putra Maytri Kiara Saraswathi Ni Ketut Rahayu Laksmi Uttami Ni Luh Tiwi Hari Cahyani Ni Luh Wayan Sayang Telagawathi Ni Made Maya Devi Theresia Theresia Ni Made Mirawati Ni Nyoman Kerti Yasa Ni Putu Anggun Udayani Ni Putu Dellya Febrianda Melzica Ni Putu Devi Putri Dikayana Ni Putu Hani Susanti Ni Putu Siska Yundari Ni Putu Wulan Widasari Niky Purbawisesa Nyoman Doddy Widhiastana Nyoman Shanti Pranithi Karita Putu Budi Cahyadi Putu Laksmita Dewi Rahmayanti Putu Pradiva Putra Salain Putu Yudi Setiawan Sarah Yulinar Adiputri Selvina Juliana Pelupessy Sri Suprapti Udayani, Ni Putu Anggun Wayan Sanjaya Yenny Pratiwi Yohanes Paulus Hanny Wadhi