Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Riset Akuakultur

STATUS KESEHATAN IKAN LELE (Clarias gariepinus) YANG MENERIMA PAKAN BERSUPLEMEN KOMBINASI DAUN SIRIH (Piper betler leaf), JAMBU BIJI (Psidium guajava leaf), DAN KIPAHIT (Tithonia diversifolia leaf) Nunak Nafiqoh; Sukenda Sukenda; Muhamad Zairin Junior; Alimuddin Alimuddin; Angela Mariana Lusiastuti; Jean-Christophe Avarre
Jurnal Riset Akuakultur Vol 13, No 4 (2018): (Desember 2018)
Publisher : Pusat Riset Perikanan, Badan Riset dan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (97.799 KB) | DOI: 10.15578/jra.13.4.2018.357-365

Abstract

Tanaman obat telah banyak digunakan sebagai bahan pencegah dan pengobatan penyakit pada ikan budidaya. Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui status kesehatan ikan lele (C. gariepinus) yang menerima pakan dengan suplemen tanaman obat kombinasi dari daun sirih, jambu biji, dan kipahit melalui pengamatan gambaran darah dan histologi ginjal sebagai organ yang memproduksi darah. Kombinasi satu merupakan kombinasi dari ketiga daun tanaman obat masing-masing sebanyak 33%, kombinasi dua juga terdiri dari daun sirih, jambu biji, dan kipahit masing-masing sebanyak 5%:19%:76%, dan kontrol yaitu pakan tanpa penambahan tanaman obat. Gambaran darah dan histologi ginjal diamati pada minggu ketiga setelah pemberian pakan. Hasil pengamatan gambaran darah menunjukkan bahwa terdapat peningkatan jumlah sel darah merah pada ikan yang menerima pakan perlakuan dibandingkan dengan kontrol (0,4 ± 0,14). Namun tidak terdapat perbedaan nyata antara jumlah sel darah merah dari kelompok perlakuan kombinasi satu dan dua (1,5 ± 0,17 dan 1,4 ± 0,1). Jumlah sel darah putih pada kelompok perlakuan juga meningkat dibandingkan dengan kelompok kontrol (10,5 ± 0,46), namun tidak terdapat perbedaan nyata antara kelompok perlakuan kombinasi satu dan dua (15,1 ± 1,19 dan 17,6 ± 1,14). Hasil pengamatan histologi terlihat jaringan hematopoietik organ ginjal dari kelompok yang menerima perlakuan berproliferasi lebih banyak dibandingkan kelompok kontrol. Namun tidak ada pengaruh pada nilai hemoglobin dan persentase leukosit diferensiasi antara kelompok perlakuan dan kontrol. Penambahan daun tanaman obat dalam pakan ikan mampu meningkakan status kesehatan dari ikan lele.Medicinal herbs have been traditionally used as prophylactic and therapeutic supplement to treat diseases in aquaculture. This study was aimed to improve the health quality of catfish (C. gariepinus) through feeding on diets enriched with a combination of betel, guava, and tithonia as medicine by analyzing hematology and histology of kidney as blood producing organ. Diet-one was feed enrich with 33% of each plant. Diet-two was feed enriched with betel, guava, and tithonia at a proportion of 5%,19%, and 76%, respectively. Control diet was fed without the plants’ supplementation. Hematology and histology of fish kidney were observed after fish received three-week feed treatments. The results showed that there was an increase of erythrocyte levels in the treated fish groups fed with diet-one and diet-two compared with the control (0.4 ± 0.14). However, no significant differences of erythrocyte level were observed between fish groups fed with diet -one and die-two (1.5 ± 0.17 and 1.4 ± 0.1). Leucocyte levels also increased in the treated fish group with diet-one and diet-two compared to the control (10.5 ± 0.46). However, there was no significant difference of leucocyte level between the fish group feed with diet-one and diet-two (15.1 ± 1.19 and 17.6 ± 1.14). Histological observations found that there were more hematopoietic tissues in the fish kidney of proliferated treated group than the control group. However, there was no effect on hemoglobin level and leukocyte percentage differentiation between the treatment and control groups. This study concludes that medicinal herbs as enrichment ingredients in fish diet can increase the health quality of fish.
Co-Authors , Yuliyanti . Kurdianto . Sukenda A. Aliah Hidayani A. Octavera A. Santika Ade Sunarma Ade Sunarma Adhana Nur Fitrih Adinda Rizky Tasrianty Afpriyaningrum MD Afriani Ramadhan Agus Oman Sudrajat Agus Priyadi Ahmad Muzaki Ahmad Ramzi Ghulam Syam Andi Aliah Hidayani Andi Parenrengi Andi Parenrengi Andi Tenriulo Angela Mariana Lusiastuti ANNA OCTAVERA Antharest Sugati Apriana Vinasyiam, Apriana Aras Syazili Arief Boediono Arief Eko Prasetiyo Asep Permana Asep Sopian Ayi Santika Ayu Dhita Juliadiningtyas Azis Ali Boyun Handoyo DARMAWAN SETIA BUDI Darussalam DEDI JUSADI Deny Sapto Chondro Utomo Desy Nurul Astuti Devi Wardan Sari Dewi Yuniati Dian Hardiantho Dian Hardiantho Dian Hardiantho Dinamella Wahjuningrum Dinar Tri Soelistyowati Dodi Hermawan Dody Dh. Trijuno Dwi Hany Yanti Dwi Hany Yanti Emma Suryati Enang Harris Enang Harris Eni Kusrini Epro Barades ERLINA F.H. Pasaribu Fadhila Maharani Putri Fajar Anggraeni Fajar Maulana . Fauzan Wahib Alsani Fitriadi Fitriyah Husnul Khotimah Fredinan Yulianda G. Yoshizaki Goro Yoshizaki GORO YOSHIZAKI H. Arfah Hadi Nasbey Handika Gilang Pramana Putra Hardiantho D Harley Gustianus Sitau Harton Arfah Harton Arfah Hary Krettiawan Haryanti Haryanti Hasan Nasrullah Hasan Nasrullah Hijriani Ibnu Izzah Iis Diatin Imron Imron Indah Mastuti IRMA ANDRIYANI Irmawati Irvan Faizal Irzal Effendi Jasmadi Jasmadi Jean-Christophe Avarre Joko Santoso Julie Ekasari K. Chaitanya Deepti K. Sumantadinata Ketut Mahardika Ketut Sugama Khoirotun Nisa Siregar Komar Sumantadinata Komar Sumantadinata Komar Sumantadinata Kukuh Nirmala La Ode Bariun La Ode Muhram Lilis Nurjanah Luky Adrianto M. Zairin Junior M.Y. Jamal Mala Nurilmala Mia Setiawati Mira Mawardi Mitra Abadi Muh Alias L. Rajamuddin MUHAMMAD AGUS SUPRAYUDI Muhammad Awal Ramadhan Muhammad Muttaqin Muhammad Safir Muhammad Zairin Jr. Muhammad Zairin Jr. Muhammad Zairin Jr. Munti Yuhana Muslim Muslim Muzahar Muzahar N.A. Maswan Nenima Halawa Novi Megawati Nunak Nafiqoh Nur Bambang Priyo Utomo Nur Bambang Priyo Utomo Nur Bambang Priyoutomo Nurlaelah Syarifuddin Nurly Faridah Nurly Faridah O. Carman O.Z. Arifin Odang Carman P. Ratna Kumar Petrus Rani Pong-Masak Pustika Ratnawati Putri Zulfania Qorie Astria R.D. Soejoedono Rahmat Hidayat Ratu Siti Aliah Reni Agustina Lubis Ridwan Ridwan Affandi S. Mariam Samsu Adi Rahman Sari Budi Moria Sembiring Sekar Sulistyaning Hadiwibowo Setiawati M Sholeh Ridwan Siti Fadilah Soelistyowati DT Soko Nuswantoro Sri Khayati sri murtini . Sri Nuryati Sri Nuryati Sri Setyo Wulandari St. Fatmawati. L Suharyanto Suharyanto Sukenda Sukenda Sukenda Sumie Etoh T. Takeuchi Triayu Rahmadiah Utut Widyastuti Wartono Hadie Widanarni Widanarni Y. Hadiroseyani Yanti Inneke Nababan Yogi Himawan Yulintine Yulintine Yuni Puji Hastuti Yushinta Fujaya Zairin Jr M Zakki Zainun