Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Nalar Pendidikan

PERANAN ORANG TUA DALAM MENGEMBANGKAN MULTIPLE INTELLIGENCES ANAK USIA DINI DI DESA NTOKE, KECAMATAN WERA, KABUPATEN BIMA jumadi, jumadi
JURNAL NALAR PENDIDIKAN Vol 7, No 2 (2019): JURNAL NALAR PENDIDIKAN
Publisher : Lembaga Penelitian Mahasiswa Penalaran UNM

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/jnp.v7i2.11825

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran multiple intelligences anak usia dini, peranan orang tua dalam mengembangkan Multiple intelligences anak usia dini di Desa Ntoke Kecamatan Wera Kabupaten Bima, faktor penghambat dalam mengembangkan Multiple intelligences anak usia dini di Desa Ntoke Kecamatan Wera Kabupaten Bima. Jenis penelitian ini yaitu kualitatif, lokasi penelitian di desa Ntoke, Kecamatan Wera, Kabupaten Bimaa. Metode dalam mengumpulkan data adalah wawancara mendalam, observasi non partisipasi dan dokumentasi. Hasil peneltian menunjukkan bahwa: Pertama, faktor orang tua yang belum bisa membaca, mengamati, memahami dan mendukung potensi anak dalam mengembangkan masa depan yang lebih baik berimplikasi pada potensi tersebut anak menjadi terpendam; Kedua, peranan orang tua dalam mengembangkan Multiple intelligences anak usia dini di desa Ntoke, Kecamatan Wera, Kabupaten Bima belum maksimal; Ketiga, terdapat beberapa kendala atau hambatan dalam mengembangkan kecerdasan jamak (multiple intelligences) salah satunya yakni karena sebagian besar orang tua belum terlalu paham dengan konsep multiple intelligences